Kamis, 15 Mei 2014

4 Cara Pantang Menyerah Dalam Mencari Lowongan Kerja

Sudah sewajarnya jika anda suatu saat nanti akan menemukan sebuah tantangan ketika hendak mencari kerja lowongan pekerjaan yang baru. Mungkin anda akan merasa aneh, karena suudah banyak CV dan resume yang telah anda kirimkan ke berbagai macam perusahaan yang membutuhkan pegawai. Oleh karena itu, Sentraloker.net akan mencoba membagi sebuah informasi mengenai 4 Cara Pantang Menyerah Dalam Mencari Lowongan Kerja. Seperti apa cara tersebut, silakan anda simak dibawah ini.

Memaksimalkan LinkedIn

LinkedIn adalah sebuah jenis website yang termasuk media sosial, dimana fungsinya adalah berupaya untuk menghubungkan seluruh para pekerja dibidang profesional. Dengan anda memaksimalkan fungsi tersebut maka anda akan senantiasa meng-update informasi mengenai diri Anda secara lengkap. Entah itu dengan bidang keahlian, foto diri anda, serta meminta seluruh koneksi yang anda kenal untuk mepromosikan diri anda. 
Menghargai diri anda sendiri
Setiap manusia memang memiliki kekurang. Apapun kekurangan saat aktif di bidang yang profesional, maka anda haruslah mempunyai rasa untuk menghormati diri sendiri serta mempercayai seluruh kemampuan yang anda miliki. Tuliskan hal tersebut di dalam surat lamaran atau resume anda, supaya anda akan jauh lebih terlihat menjual. Apabila anda tetap tidak yakin, coba bertanyalah kepada orang yang dekat dengan anda untuk menanyakan kelebihan apa saja yang Anda miliki dalam bidang karir yang sedang anda kerjakan sekarang ini.
Mempersiapkan diri sebelum wawancara kerja
Jika anda akan dipanggil untuk menghadapi wawancara kerja, maka anda bisa mempersiapkan diri anda dengan semaksimal mungkin. Cobalah untuk memikirkan kira-kira pertanyaan apa saja yang akan ditanyakan, lalu anda juga bisa mencoba untuk melakukan riset mengenai latar belakang perusahaan yang bisa anda dapatkan di internet atau kenalan anda, serta kenalilah keahlian anda jauh lebih dalam dari sekarang. 
Tidak meremehkan networking
Usahakan anda bisa memperluas jaringan kerja Anda, entah itu dengan menjaga sebuah hubungan yang baik diantara teman kuliah, teman sekolah, juga seluruh teman anda di kantor sebelumnya. Ada baiknya anda tidak memiliki sebuah jaringan kerja di dalam bidang yang sama, usahakanlah untuk semakin memperluas dengan berteman dengan siapa saja. Dengan anda mempunyai jaringan kerja yang luas maka anda dapat membuat banyak peluang untuk Anda agar bisa mendapatkan lowongan kerja entah itu lowongan kerja Bank, lowongan kerja BUMN, lowongan kerja S1, lowongan kerja SMA, dan lain-lain. 
Demikianlah artikel mengenai 4 Cara Pantang Menyerah Dalam Mencari Lowongan Kerja yang bisa kami berikan untuk anda. Pada intinya, maksimalkanlah networking anda. Semoga sukses dan bisa meraih impian anda.
http://sentraloker.net/4-cara-pantang-menyerah-dalam-mencari-lowongan-kerja.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar